Prediksi Starting Line Up Real Madrid saat menjamu Atlanta di UEFA SUPER CUP 2024. Pertandingan akan dimainkan di PGE Narodowy Stadium pada Kamis (14/08/2024) pukul 02.00 WIB dini hari nanti.
Real Madrid berhak tampil di UEFA SUPER CUP dengan status sebagai juara UEFA CHAMPIONS LEGUE 2023/2024 di final pada Juni yang lalu. Real madrid sukses mengalahkan Dortmund di partai final dengan skor 2-0.
Sementara itu, Atlanta tampil di Piala Super Eropa 2024 dengan predikat Juara Liga Eropa musim 2023/2024. Atlanta tampil sangat apik saat bertemu dengan Bayern Leverkusen dengan skor 3-0 di final.
Pertemuan Real Madrid vs Atlanta kali ini bisa di bilang mirip dengan Daud vs Goliath. Real madrid merupakan klub Eropa yang memiliki 15 piala liga Champions dan sudah delapan kali juara piala super Eropa.
Disisi lain Atlanta baru sekali menjadi juara di kompetisi Eropa dan baru kali ini adalah debut mereka di UEFA SUPER CUP dini hari nanti.
Camavinga mengalami cedera saat sesi latihan
Real Madrid akan berangkat ke Warsawa dengan line up yang pincang. Pasalnya gelandang mereka asal Perancis mengalamin cedera di saat sesi latihan dan sudahdi pastikan akan absen pada laga nanti malam.
Dokter dari Real Madrid mengabarkan bahwa cedera dari Camavinga tidak serius Akan tetapi ia akan absen saat melawan Atlanta di final nanti.
Agak sakit dibagian lutut saya kata Camavinga.
Saya tidak tahu apa yang sakit, Besok pagi saya akan memeriksanya.
Prediksi Starting Line up Real Madrid
Kiper : Thibaut Courtois
Bek : Dani Carvajal , Eder Militiao , Antonia Rudiger , Ferland Mendy
Gelandang : Valverde , Tchouameni , Bellingham
Penyerang : Vinicius Junior , Rodrygo , Mbappe
Pelatih : Ancelotti